Carrot Cake
By: MyTummyTreats
Bahan :
1 cup Tepung Serbaguna
1/2 sdt Baking Soda
1 sdt Baking Powder
1/4 sdt Garam
1 sdt Bubuk Kayu Manis
1/2 cup Bubuk Gula Aren
2 butir Telur
1/2 cup Minyak Goreng
1 sdt Vanilla Extract
180 gram Wortel Parut
Source : https://bit.ly/SoftCarrotCake
Cara Membuat :
- Campurkan telur dengan gula dan bubuk gula aren dengan mixer hingga mengenal.
- Tambahkan minyak dan vanilla extract. Aduk dengan mixer.
- Saring tepung, baking soda, bubuk kayu manis, baking powder, dan garam sebelum ditambahkan ke dalam adonan. Aduk dengan spatula.
- Masukkan wortel parut ke dalam adonan. Aduk hingga merata.
- Tuangkan adonan dalam loyang berukuran 10 x 4,5 inci yang sudah dilapisi kertas panggang.
- Panggang dengan suku 180oC dalam waktu 40-50 menit.
- Setelah matang, dinginkan terlebih dahulu. Keluarkan kue dari loyang dan lepaskan kertas panggang.
- Carrot Cake siap disajikan!