Di episode kedua Halal Kuliner, Astriza mencoba Samosa yang merupakan makanan pembuka khas India. Nah, kamu bisa buat Samosa dengan isian kentang juga lho, simak resepnya!
Crunchy Choco Snack ini bisa dijadikan sebagai inspirasi kamu untuk buat kue lebaran nanti. Renyah dan manisnya biskuit coklat berpadu dengan gurihnya kacang akan membuat siapa saja yang mencobanya jatuh hati pada sajian ini. Mari kita lihat cara buatnya!